DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal (Dirjen) Bea Cukai Aceh terus mendorong peningkatan ekspor impor di Serambi Mekkah, yang saat ini dinilai belum berjalan maksimal meski punya sarana berupa sejumlah pelabuhan yang tersebar di beberapa daerah di Aceh.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Dinas Komunikasi, Informasi dan Persandian (Kominfosa) Aceh, Marwan Nusuf, B,HSc.MA membagikan sejumlah tips dalam mengelola media Siber agar media tersebut mampu hidup secara mandiri.
Hal tersebut disampaikan Marwan Nusuf pada acara seminar Nasional pada Konferwil AMSI Aceh ke 2 yang berlangsung di Hotel Mannhein Hotel Banda Aceh, Minggu(8/10/2023).
DIALEKSIS.COM | Aceh - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto SSTP MM mendampingin Kapolda Aceh Irjen Ahmad Haydar pada saat menyerahkan bantuan satu set sumur bor beserta tempat penampungannya untuk kebutuhan air bersih bagi masyarakat Gampong Lamsie, Kecamatan Kuta Cot Glie, Aceh Besar, Kamis, (21/09/2023).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Dinas Komunikasi Informasi dan Persandian (Kadiskominsa) Aceh Marwan Nusuf membuka pelatihan jurnalistik cek fakta, yang diselenggarakan Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Wilayah Aceh, Senin (8/5/2023).
Kegiatan tersebut berlangsung mulai Senin, 8-10 Mei 2023, di Parkside Gayo Petro Hotel, Takengon Aceh Tengah.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Nazir Baitul Mal Aceh (BMA) bekerjasama dengan Warung Penulis meluncurkan sumur wakaf di area persawahan wakaf di bawah pengawasan Baitul Mal Aceh. Sumur tersebut hasil penggalangan wakaf uang dari 39 wakif. Total dana yang dikumpulkan mencapai Rp10 juta lebih.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menjelang pelantikan dan kepengurusan Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Aceh, Ketua Umum AMSI Aceh, Maimun Saleh berharap dengan adanya AMSI ini dapat mendorong hadirnya media profesional di Aceh.